Want to create interactive content? It’s easy in Genially!
KELOMPOK 7
Yulia Nuraini
Created on September 15, 2022
Start designing with a free template
Discover more than 1500 professional designs like these:
Transcript
Neoplastisisme, kontruktivisme, dan De Stijl
KelomPOK 7 :BAYU DINI ROHMADHON (10) MUHAMMAD HABIB RAFI ASYHARI (19) YULIA NURAINI (33)
> puncak terakhir dalam sejarah filsafat Yunani
> Aliran yang berupaya menggabungkan ajaran Plato dan Aristoteles
> merupakan rangkaian terakhir dari fase Helenisme Romawi
sejarah Neoplatinisme
Plotinusmurid Ammonius Saccas. plotinus lahir di Lycopolis, Mesir, pada tahun 205 dan meninggal di Campania pada tahun 270 M. plotinus berguru pada Saccas selama 11 tahun.
Tokoh neoplatonisme
Menurut Plotinus, wujud keseluruhannya ada 4, yaitu: A. Yang Esa (to hen) b. Akal (nous) c. Jiwa (psykhe) d. Materi (hyle)
Kritik terhadap Neoplatonisme
menjelaskan argumen bahwa alam semesta ini diatur oleh pengaturan langsung oleh Penyebab Awal atau Tuhan, seluruh kejadian-kejadian - dari yang paling kecil hingga yang paling besar - adalah menurut penciptaan-Nya.
Teori Konstruktivisme
Konstruktivisme dapat diartikan sebagai pergerakan di dalam seni dan arsitektur yang pertama kali berkembang di Moscow tahun 1913-1915 dan merupakan pengaruh kubisme yang dipengaruh i oleh dari De Stij dan Bauhaus. Arsitek konstruktivisme merupakan tanda dari arsitek yang menegaskan kegunaan dan aspek fungsional. i.
- 1. Abimayu
- 2. Muslich
- 3. Thobroni
Teori Konstruktivisme Menurut Ahli
Membentuk keahlikan sesuai dengan kemampuannya
step 04
Menemukan hal-hal baru
step 03
Mampu meningkatkan pengetahuan
02
Merangsang berpikir inovatif
Tujuan Belajar Kontruktivisme
01
- konstruktivisme adalah sebuah penemuan seniman baru Rusia yang diikuti oleh seluruh berbagai benua. Senimannya rata-rata terdiri dari anak muda berkebangsaan Rusia yang mencoba untuk menyatukan keseluruhan ide dari seni modern menurut cara mereka sendiri. Mereka menggambarkan seni yang kebanyakan 3 dimensional. Dan mereka juga sering menggambarkan seni yang dapat dihubungkan kepercayaan Proletar mereka. Teori Konstruktivisme diperoleh dari Suprematisme Rusia, De Stijl Belanda dan Bauhaus Jerman. Jerman merupakan tempat kegiatan Konstruktivisme terbanyak di luar Uni soviet setelah Bauhaus Walter Grophius, sebuah seni progresif dan sekolah desain yang simpatik terhadap pergerakan tersebut, sama seperti pusat2 seni lainnya dan akhirnya Amerika serikat.
Konsep kontruktivisme
- Pergerakan awal era modern sekitar perang dunia I, bersifat idealistis, mencari jenis seni dan arsitektur baru yang berhubungan dengan masalah social dan ekonomi. Mereka ingin memperbaharui ide bahwa titik puncak karya seni tidak hanya berputar sekitar “Seni Murni”. Tetapi lebih menekankan, bahwa karya seni yang paling tak ternilai dapat sering di temui dalam perbedaan halus dari “Seni terapan” dan melalui gambaran seorang pria dan mekanisasi dalam suatu rancangan aestetis.
- Poster-poster dari periode yang singkat di Rusia awal 1920-an ketika El Lissitzky dan kawan-lawan menghadirkan “Konstruktivisme” adalah ramuan baru kaum modernis Rusia atas aliran Kubisme-Futurisme yang sudah berkembang lebih awal di Eropa Barat. Komposisinya berisi campuran gambar dan teks dalam tata serba diagonal, bertumpangsusun bagai rangka konstruksi bangunan pabrik. Inilah corak seni rupa yang ingin menampilkan citra gerak dinamis zaman itu.
Sejarah
- Adapula seni turunan dari konstruktivisme, yang biasa disebut “Dekonstruksi”. Dekonstruksi berlandaskan pada semangat konstruktivisme Rusia. Di mana di dalamnya mencoba untuk mengoyak mimpi indah tersebut melalui penampilan bidang-bidang yang simpang siur dan garis-garis yang merentang sehingga keseluruhan struktur seolah-olah akan segera ‘ runtuh ‘. Banyak kritik dilontarkanqi terhadap usaha Johnson dan Wigley dalam membeberkan paralelisme antara arsitektur dan dekonstruktivisme dengan kontruktivisme Rusia. Alasannya karena mereka hanya mendasarkan pada kemiripan bentuk dan prinsip estetik, tapi sama sekali mengabaikan konteks social, politik, dan ideologis di mana kedua gejala tersebut tumbuh.
Sejarah
- Tapi, segera saja gaya yang menampilkan abstraksi dan tafsir personal ini dianggap tidak komunikatif dan tidak menunjukkan semangat juang kaum buruh dan tani. Seiring menguatnya kekuasan Joseph Stalin, Konstruktivisme digeser oleh gaya resmi “realisme sosialis” dengan pencitraan serba “realistis”-yang tak jarang justru jadi serba romantis atau bahkan utopis-tentang hasil pembangunan Rusia. Tak ketinggalan, sosok Stalin sendiri mulai sering mendominasi poster-poster ini. Sebagai suatu pergerakan seni modern yang ditandai oleh penggunaan metoda industri untuk menciptakan object geometris, seni Rusia ini berpengaruh pada pandangan moderen melalui penggunaan huruf sans-serif berwarna merah dan hitam diatur dalam blok asimetris.
SEJARAH
De Stijl yaitu gerakan seni di Leiden, Belanda, yang diprakarsai oleh Theo van Deosburg, seorang arsitek dan pelukis pada tahun 1917. Konsep ini mengembang seiring terjadinya perang alam pertama yang berlarut-larut. Komunitas seni de Stijl kemudian berusaha mencukupi syarat hasrat masyarakat alam mengenai sistem keharmonisan baru, yaitu dengan mencari prinsip - prinsip dan estetika baru di dalam seni. Lahirnya gerakan ini diinspirasi oleh gerakan dadaisme.
De stijl
Pemikiran ini diwujudkan dalam pemikiran utopia, dengan memainkan usaha pada bagian perencanaan kota, seni murni, seni terapan, dan filosofi. Mereka mewujudkan abstraksi dan keuniversalan dengan mengurangi campur tangan wujud dan kekayaan warna semaksimal mungkin. Komposisi visual disederhanakan menjadi hanya bagian dan garis dalam arah horisontal dan vertikal, dengan menggunakan warna-warna primer seperti merah, biru, dan kuning di samping bantuan warna hitam dan putih.
teori de stijl
Nama De Stijl diperoleh dari kutipan Gottfried Semper, Der Stil in den technischen und tektonischen Künsten oder Praktische Ästhetik (1861–3), yang mana Curl salah mengira sebagai sebuah pernyataan yang mendukung materialisme dan fungsionalisme. Secara garis mulia, De Stijl adalah sebuah pemikiran akan kesederhanaan dan mujarad, yang berjalan di alam arsitektur dan seni lukis, dengan hanya menggunakan unsur garis lurus horizontal dan vertikal, dan bentuk-betuk persegi atau persegi panjang.
prinsip dan pengaruh
Di dalam karya-karya tiga dimensi, garis vertikal dan horizontal diaplikasikan kedalam lapisan-lapisan yang memberi bekas tiga dimensi atau pada bagian yang tidak saling bersinggungan, dengan demikian memberikan kesempatan pada tiap elemen sebagai berdiri sendiri dan tidak menghalangi elemen lainnya satu sama lain. Hal ini bisa ditemukan pada rumah Rietveld Schröder dan Red and Blue Chair.
prinsip dan pengaruh
Pemikiran de Stijl banyak dipengaruhi filosofi matematikawan M. H. J. Schoenmaekers. Piet Mondrian, salah seorang seniman yang terkenal pada 100 tahun ini pengahabisan mempublikasikan manifes seni mereka Neo-Plasticism pada tahun 1920, walaupun istilah ini sebenarnya sudah dipergunakan olehnya pada 1917 di Belanda dengan frasa Nieuwe Beelding. Pelukis Theo van Doesburg pengahabisan mempublikasikan artikel De Stijl dari 1917 sampai 1928, menyebarkan teori-teori himpunan ini. Perupa de Stijl selang lain pematung George Vantongerloo, dan arsitek J.J.P. Oud dan Gerrit Rietveld. Pada landasannya arus de Stijl hanya memainkan usaha dalam alam lukis. Karena bagaimanapun pemikiran de Stijl adalah abstraksi secara ideal komposisi warna dalam wujud dua dimensi, walaupun pengahabisan juga menghasilkan bekas ruang. Pemanfaatannya sangat banyak di dalam interior dan arsitekrur. namun seperti yang ditulis oleh Piet Mondrian bahwa de Stijl tetaplah sebuah pemikiran ideal dalam dua dimensi.
perkembangan de stijl
Marlow Moss (1890 – 1958)
Theo van Doesburg (1883 – 1931)
Amédée Ozenfant (1886 – 1966)
Ilya Bolotowsky (1907 – 1981)
seniman yang terlibat
Piet Mondrian (1872 – 1944)
Burgoyne Diller (1906 – 1965)
Max Bill (1908 – 1994)
Georges Vantongerloo (1886 – 1965)
Jean Gorin (1899 – 1981)
Composition II oleh Piet Mondrian, 1929, Minyak di atas Kanvas, Museum Seni Modern, New York.
Kursi Merah-Biru oleh Gerrit Rietveld dihasilkan pada tahun 1918.
karya - karya de stijl
Thanks!